Selasa, 29 September 2009

Imam al-Ghazali berkumpul dengan murid-muridnya. Lalu Imam beliau bertanya beberapa hal. Pertama, “Apa yang paling dekat dengan diri kita di dunia ini?.

kedua. “Apa yang paling jauh dari diri kita di dunia ini?”.

ketiga. “Apa yang paling besar di dunia ini?”.

keempat adalah, “Apa yang paling berat di dunia ini?”.

kelima adalah, “Apa yang paling ringan di dunia ini?”.

keenam adalah, “Apakah yang paling tajam di dunia ini?”.

yang paling dekat dengan kita adalah “Mati”. Sebab itu sudah janji Allah SWT bahwa setiap yang bernyawa pasti akan mati. (QS. Ali Imran 185)

yang paling jauh adalah masa lalu, karena masa lalu tidak akan pernah kembali

yang paling besar di dunia adalah nafsu, sering sekali kita tidak bisa menahan nafsu diri sendiri

yang paling berat di dunia ini adalah “memegang AMANAH”